11:06 PM

BELAJAR KUNCI GITAR E MUDAH CEPAT

Gambar Kunci Gitar E / chord-E

hay .. artikel kali ini soal chord E nih :) yang sudah baca pembahasan saya sebelumnya tentang belajar kunci gitar a, b, c dan d lanjut aja ya :D buat yang masih pemula bisa baca artikel saya tentang chord gitar standar.

Sama seperti sebelumnya, cukup lihat dan pelajari, lengkap lihat gambar di bawah.

Tanda angka romawi menunjukan posisi fret / grip pada neck / stang gitar.
Contoh >> III berarti kolom posisi fret/grip 3 dan seterusnya.
 
Angka pada bulatan hitam menunjukan posisi jari.
1 untuk jari telunjuk
2 untuk jari tengah
3 untuk jari manis
4 untuk jari kelingking


















































sekian artikel saya kali ini .. itulah gambar chord gitar E lengkap, tinggal di pelajari dan di praktekan, tetap latihan untuk menjadi mahir :) thanks semoga bermanfaat (y)

0 komentar "BELAJAR KUNCI GITAR E MUDAH CEPAT", Baca atau Masukkan Komentar

Post a Comment